Close Menu
Renovasi Otak
    • News
    • Tips & Trik
    • Game
    • Internet
    • Aplikasi
    • Indeks
    Facebook X (Twitter) Instagram
    • Home
    • About
    • Kebijakan Privasi
    • Pedoman Media Siber
    • Kontak
    • Redaksi
    Facebook X (Twitter) Instagram YouTube
    Renovasi OtakRenovasi Otak
    • News
    • Tips & Trik
    • Game
    • Internet
    • Aplikasi
    • Indeks
    Renovasi Otak
    Home»Instagram»Cara Membuat Password Instagram yang Bagus dan Kuat
    Instagram

    Cara Membuat Password Instagram yang Bagus dan Kuat

    Nando RifkyBy Nando Rifky15 December 2024No Comments4 Mins Read0 Views
    Facebook Twitter Pinterest LinkedIn Telegram Tumblr Email
    Share
    Facebook Twitter LinkedIn Pinterest Email
    Cara Membuat Password Instagram yang Bagus dan Kuat

    Renovasi Otak – Cara membuat password Instagram yang bagus dan kuat merupakan cara yang paling utama dalam mengamankan sosial media populer ini. Sekalipun dalam pembuatan password terdengar sepele, akan tetapi untuk mendapatkan password yang bagus dan kuat memang tidak mudah.

    Kriteria bagus dan kuat inilah yang bisa dibilang subjektif dan relatif. Beberapa orang mungkin menganggap bahwa gabungan huruf dan angka sudah kuat. Beberapa orang lain mungkin menggabungkan huruf kapital dan kecil, angka hingga karakter khusus.

    Sayangnya, kombinasi yang rumit justru bisa menyebabkan lupa kata sandi Instagram. Sebenarnya bisa saja melakukan reset password Instagram, tetapi ini tentu bukan menjadi kriteria password yang kuat, karena menambah masalah baru. Berikut ini beberapa cara membuat password instagram yang bagus dan kuat.

    Cara Membuat Password Instagram yang Bagus dan Kuat

    Terdapat langkah-langkah khusus yang perlu diperhatikan agar mendapat password impian. Akan tetapi cara membuat password Instagram yang bagus dan kuat tidak cukup, karena pembuatan password juga harus mudah diingat.

    1. Buatlah Password yang Unik, Satu untuk Setiap Akun Media Sosial

    Dalam pembuatan password dibutuhkan pemikiran yang out of the box agar password yang digunakan tidak mudah dideteksi oleh hacker. Selain itu hindari menggunakan satu password untuk semua akun karena hal tersebut akan beresiko dan sangat fatal. 

    Bayangkan saja jika kamu menggunakan satu password untuk akun Instagram, Email, Facebook, dan lain-lain. Kemudian hacker berhasil membobol salah satu akun sosial mediamu tersebut sedangkan kamu menggunakan satu password yang sama. 

    Maka secara otomatis hacker bisa mengakses semua akun tersebut dengan mudah dan leluasa. Untuk itu gunakan password yang unik dan berbeda-beda untuk setiap akunnya. 

    Jika penggunaan password yang sama untuk setiap akun didasari oleh faktor malas membuat password baru atau kamu adalah tipe yang pelupa maka ada alternatifnya untuk hal tersebut. Yaitu kamu bisa mencatat di buku pribadimu setiap password yang kamu gunakan.

    2. Buat Password Instagram yang Panjang namun Mudah Diingat agar Tidak Lupa Kata Sandi

    Cara membuat password Instagram yang bagus dan kuat pada umumnya tidak harus panjang. Namun jika kamu ingin membuat password yang panjang juga tidak ada salahnya. 

    Beberapa media sosial, termasuk Instagram menerapkan jumlah karakter minimal untuk membuat password, yaitu 6 karakter. Enam adalah standar yang cukup kuat, tetapi membuat yang lebih panjang tentu lebih baik.

    Karena salah satu faktor yang membuat password semakin kuat keamanannya adalah pembuatan password yang panjang. Kamu bisa mengambil dari lirik lagu dari penyanyi favoritmu, atau dari karangan puisi tokoh-tokoh terkenal, kata-kata motivasi dari motivator idaman, dan lain-lain.

    Dengan begitu password yang kamu pilih kemungkinan besar akan mudah diingat serta memiliki tingkat keamanan yang tinggi. Jika password sudah dijamin aman maka para hacker akan kesulitan untuk membobol akun Instagram milikmu.

    Namun, password yang panjang ini juga sering menyebabkan lupa kata sandi Instagram. Lupa password Instagram sebenarnya bukan hanya disebabkan oleh password yang panjang, tetapi menjadi salah satu faktornya.

    Di blog kangsandi.id sudah dibahas banyak cara mengatasi lupa kata sandi Instagram. Namun tentu saja sebisa mungkin untuk membuat password yang mudah diingat. Karena kalau lupa password instagram, sedangkan email sudah tidak aktif dan nomor HP sudah hilang, tentu akan repot.

    3. Kombinasikan Password dengan Beberapa Karakter Khusus

    Selain cara di atas, kamu juga bisa mengkombinasikan password dengan menggunakan karakter khusus, huruf besar, huruf kecil, angka, dan lain-lain. Ingat yaa beberapa hal yang sudah disebutkan tadi bisa kamu kombinasikan saja untuk menghindari penggunaan pola umum yang sudah sering digunakan. 

    Pola umum yang dimaksud adalah “ 1234 “ atau “ abcd “. Sedangkan kombinasi yang disarankan adalah untuk mengecoh hacker sehingga password lebih aman dan terhindar dari pembobolan. Misalnya “ 9119 “ 4mAnDa “, dan lain-lain.

    Baca Juga: Cara Menambah Follower Instagram secara Alami dan Otomatis!

    4. Hindari Penggunaan Nama dan Tanggal Lahir

    Salah satu tips dari halaman pusat bantuan Facebook (yang mana adalah induknya Instagram) untuk membuat password yang kuat adalah menghindari penggunaan nama dan tanggal lahir. Penggunaan nama dan tanggal lahir ini sangat mudah untuk ditebak oleh orang lain sehingga berbahaya.

    Nah itu tadi beberapa cara membuat password Instagram yang bagus dan kuat. Pastikan kamu membuat kata sandi terbaik, agar akun Instagram kamu aman dari orang yang iseng atau ingin hack akun kamu.

    Post Views: 99
    Share. Facebook Twitter Pinterest LinkedIn Tumblr Email
    Nando Rifky

      Chief Executive Officer Vasiota.com, SEO Enthusiast, Content Writer Manager

      Related Posts

      Cara Mengatasi Filter Instagram Tidak Muncul & Tidak Berfungsi

      15 December 2024

      6 Cara Menggunakan Filter IG di TikTok dengan Mudah

      15 December 2024

      Filter Instagram yang Sering Dipakai Selebgram, Rekomendasi Terbaik!

      15 December 2024

      9 Cara Menambahkan Foto di Story IG HP Android

      15 December 2024

      Cara Menambah Follower Instagram Secara Alami, 100% Organik!

      15 December 2024

      3 Cara Meningkatkan Follower Instagram dengan Cepat

      15 December 2024
      Leave A Reply

      Terbaru
      WA Web APK: Download Aplikasi WhatsApp Web Untuk Android
      1 November 2025
      5 Aplikasi Penghasil Uang yang Jarang Orang Tahu, Masih Sepi!
      1 November 2025
      10 Aplikasi Kamera Terbaik untuk HP Android
      1 November 2025
      7 Aplikasi Kamera yang ada Tanggal dan Waktu
      1 November 2025
      • Facebook
      • Twitter
      • Pinterest
      • Instagram
      Jangan Lewatkan
      15 Ide Kegiatan Hari Perempuan Internasional
      16 December 2024

      VASIOTA.COM – Dalam artikel ini, kamu akan menemukan berbagai macam ide kegiatan Hari Perempuan Internasional…

      PP Couple Pacar Ber 2 Terpisah (Anime, Aesthetic, Panda Lucu)
      15 December 2024

      VASIOTA.COM – Menggunakan profile picture (PP) WA couple dalam pasangan tentu menjadi salah satu keunikan…

      UPDATE 2024! Cara Spam SMS Termux Unlimited dengan Script Terbaru
      15 December 2024

      VASIOTA.COM – Jika suntuk, pasti hal apa saja ingin kalian lakukan untuk menghilangkan rasa itu.…

      10 PP Couple Anime Terpisah Aesthetic untuk Pacar atau Sahabat Ber 2
      15 December 2024

      VASIOTA.COM – PP couple anime aesthetic terpisah seringkali digunakan oleh para pasangan sahabat ataupun pacar.…

      Banner BlogPartner Backlink.co.id Seedbacklink
      Tentang Vasiota.com
      Tentang Vasiota.com

      Kami berdedikasi untuk menerangi dunia teknologi, menawarkan wawasan mendalam dan berwawasan ke depan tentang tren dan perkembangan terbaru di sektor ini.

      Helpful Links
      • Home
      • Tentang Kami
      • Kebijakan Privasi
      • Pedoman Media Siber
      • Kontak
      • Redaksi
      • Disclaimer
      • Kode Etik
      • Info Iklan
      • Karir
      • Vasiota.com | Anti Gaptek!
      Facebook X (Twitter) Instagram Pinterest YouTube Dribbble
      • News
      • Tips & Trik
      • Game
      • Internet
      • Aplikasi
      • Indeks
      © 2025 Vasiota.com

      Type above and press Enter to search. Press Esc to cancel.