Close Menu
Renovasi Otak
    • News
    • Tips & Trik
    • Game
    • Internet
    • Aplikasi
    • Indeks
    Facebook X (Twitter) Instagram
    • Home
    • About
    • Kebijakan Privasi
    • Pedoman Media Siber
    • Kontak
    • Redaksi
    Facebook X (Twitter) Instagram YouTube
    Renovasi OtakRenovasi Otak
    • News
    • Tips & Trik
    • Game
    • Internet
    • Aplikasi
    • Indeks
    Renovasi Otak
    Home»Tips & Trik»Cara Mengganti Background Zoom di HP Samsung Tanpa Greenscreen
    Tips & Trik

    Cara Mengganti Background Zoom di HP Samsung Tanpa Greenscreen

    Nando RifkyBy Nando Rifky14 December 2024No Comments3 Mins Read0 Views
    Facebook Twitter Pinterest LinkedIn Telegram Tumblr Email
    Share
    Facebook Twitter LinkedIn Pinterest Email

    cara ganti background zoom di hp samsung

    Renovasi Otak – Berbagai pertanyaan menghampiri pengguna aplikasi Zoom salah satunya cara ganti background zoom di HP samsung. Untuk pengguna baru mungkin belum hafal menggenai fitur untuk mengganti background.

    Sebelum wabah pandemi yang menyebar ke seluruh dunia mungkin belum banyak yang tahu menggenai ZOOM. Dimana Zoom sendiri menawarkan Video Call jarak jauh dengan banyak pengguna sekaligus.

    Pada umumnya yang menggunakan Zoom adalah mereka yang ingin melakukan tatap muka virtual dengan banyak pengguna. Untuk membuat tampilannya semakin menarik salah satu caranya bisa dengan mengganti BackGround.

    Terkadang ada ketentuan menggunakan zoom dengan mengganti background saat live zoom. 

    BACA JUGA: Cara Mengganti Background Google Meet

    Cara Ganti Background Zoom di HP Samsung

    cara mengganti background zoom di hp samsung

    Sebenarnya tidak perlu menggunakan merk HP tertentu untuk bisa mengganti background ponsel di aplikasi zoom. Pasalnya ada fitur sendiri di ZOOM yang bisa di akses oleh semua ponsel.

    Untuk mengganti background sendiri mudah sekali. Tinggal Anda nantinya mempersiapkan background yang akan digunakan. Pastikan background yang digunakan memiliki format JPG agar langsung bisa di aplikasikan.

    Menariknya untuk mengganti background di aplikasi zoom Anda ga perlu menyiapkan greenscreen dan sejeninya. Untuk detailnya sendiri bisa ikuti langkah-langkah mudah Vasiota.com berikut ini.

    1. Buka aplikasi Zoom.
    2. Jika belum, silahkan download Aplikasi ZOOM di Playstore, lalu buat akun.
    3. Pada menu utama aplikasi, silakan buat meeting atau join meeting.
    4. Lanjutkan dengan Klik icon di pojok kanan pada bagian bawah (more).
    5. Jika sudah silahkan cari menu “Virtual Background“.
    6. Lalu pilih lagi menu Background And Filters (iSO).
    7. Selanjutnya akan muncul menu untuk menambahkan background.
    8. Silahkan pilih gambar yang sudah di siapkan dari Galeri HP, kemudian CLOSE.
    9. Maka otomatis gambar background akan berubah.
    10. Untuk mengoptimalkan gambar, Anda bisa menggunakan Greenscreen.

    Jika Anda merasa gambar yang di tampilkan kurang optimal, maka di sarankan menggunakan greenscreen di bagian belakang. Meskipun sebenarnya tanpa perlu menggunakan green screen juga sudah bisa mengganti background pada tampilan Zoom.

    Pastikan lagi kalau gambar yang Anda gunakan memiliki resolusi gambar yang bagus dan tajam. Sedangkan saat akan menggunakan greenscreen Anda bisa langsung memasangnya tanpa perlu editing juga.

    Cara mudah diatas juga bisa Anda praktekan untuk semua smartphone bahkan untuk IOS sekalipun. Namun perlu di ingat cara diatas bisa Anda praktekan jika menggunakan aplikasi Zoom versi terbaru.

    Jika Anda gagal menginstal aplikasi Zoom di HP Samsung, maka pastikan HP Anda menuhi kreteria minimum spek aplikasi. Sebut saja minimal Andorid 8, Core 8, jangan lupa juga pastikan koneksi internet yang Anda punya lancar.

    Baik menggunakan koneksi internet jaringan sampai WiFi pastikan koneksinya lancar agar bisa menikmati Zoom. Beberapa pengguna aplikasi Zoom mungkin merasakan delay saat melakukan obrolan jika menjumpai koneksi internet yang tidak lancar saat menggunakan aplikasi Zoom.

    Jadi itu dia beberapa langkah mudah yang bisa Anda praktekan untuk mengganti background Zoom di HP Samsung. Dimana Anda bisa mempraktekan cara mengganti backgroun dengan mudah di semua ponsel Samsung.

    Post Views: 59
    Share. Facebook Twitter Pinterest LinkedIn Tumblr Email
    Nando Rifky

      Chief Executive Officer Vasiota.com, SEO Enthusiast, Content Writer Manager

      Related Posts

      4 Cara Menyadap HP Suami dari Jarak Jauh Tanpa Diketahui Pemiliknya

      6 August 2025

      FIX! NVIDIA Installer Cannot Continue Windows 10

      6 August 2025

      Cara Mengatasi ‘No Internet Access’ dan Ketahui Penyebabnya

      6 August 2025

      5 Cara Mencari Masjid Terdekat dari Lokasimu Sekarang

      6 August 2025

      3 Cara Cek ‘Fast Charging’ Semua Tipe HP Android

      6 August 2025

      Cara Memasukkan Kode Undangan Snack Video

      2 July 2025
      Leave A Reply

      Terbaru
      WA Web APK: Download Aplikasi WhatsApp Web Untuk Android
      1 November 2025
      5 Aplikasi Penghasil Uang yang Jarang Orang Tahu, Masih Sepi!
      1 November 2025
      10 Aplikasi Kamera Terbaik untuk HP Android
      1 November 2025
      7 Aplikasi Kamera yang ada Tanggal dan Waktu
      1 November 2025
      • Facebook
      • Twitter
      • Pinterest
      • Instagram
      Jangan Lewatkan
      Download Google Camera POCO F4 + Config Terbaik (GCam APK Terbaru)
      15 December 2024

      Download GCam POCO F4 dan rasakan fitur Google Camera yang keren dengan Config terbaru. Download gratis sekarang!

      VIRAL! Cara Menggunakan Character AI Gratis dengan Mudah
      15 December 2024

      VASIOTA.COM – Teknologi Artificial Intelligence (AI) terus memperkaya fungsionalitas bagi pengguna media sosial, dengan perkenalan…

      Download Google Camera Realme C2 dan Config Terbaik (GCam APK Terbaru)
      15 December 2024

      Download GCam Realme C2 serta nikmati fitur Google Camera yang keren dengan Config terbaru. Download gratis sekarang!

      Cara Setting APN Telkomsel 4G di HP Xiaomi, Tercepat!
      15 December 2024

      VASIOTA.COM – Bagaimana cara setting APN Telkomsel di Xiaomi? Saat ini Telkomsel merupakan provider dengan…

      Banner BlogPartner Backlink.co.id Seedbacklink
      Tentang Vasiota.com
      Tentang Vasiota.com

      Kami berdedikasi untuk menerangi dunia teknologi, menawarkan wawasan mendalam dan berwawasan ke depan tentang tren dan perkembangan terbaru di sektor ini.

      Helpful Links
      • Home
      • Tentang Kami
      • Kebijakan Privasi
      • Pedoman Media Siber
      • Kontak
      • Redaksi
      • Disclaimer
      • Kode Etik
      • Info Iklan
      • Karir
      • Vasiota.com | Anti Gaptek!
      Facebook X (Twitter) Instagram Pinterest YouTube Dribbble
      • News
      • Tips & Trik
      • Game
      • Internet
      • Aplikasi
      • Indeks
      © 2025 Vasiota.com

      Type above and press Enter to search. Press Esc to cancel.